Januari 2025

Siapakah Ahlul Quran – Siapakah Ahli Quran – Sipakah yang disebut Ahlul Quran – Siapa Ahlul Quran

Siapakah yang dimaksud ahlul qur’an dan ahlullah (keluarga Allah) atau hamba-hamba khusus bagi Allah dalam sabda Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam: إِنَّ لِلَّهِ أَهْلِينَ مِنَ النَّاسِ قَالُوا : مَنْ هُمْ يَا رَسُولَ اللَّهِ؟ قَالَ : أَهْلُ الْقُرْآنِ هُمْ أَهْلُ اللَّهِ وَخَاصَّتُهُ “Sesungguhnya Allah mempunyai keluarga di antara manusia, para sahabat bertanya, “Siapakah mereka ya Rasulullah?” Rasul […]

Siapakah Ahlul Quran – Siapakah Ahli Quran – Sipakah yang disebut Ahlul Quran – Siapa Ahlul Quran Read More »

Sejarah Penulisan Al Quran – Jejak Sejarah Penulisan Al Quran – Penulisan Al Quran dan Pengumpulanya – Sejarah Pembukuan Al Quran

Penulisan dan pengumpulan Al-Qur’an melewati tiga jenjang. Tahap Pertama. Zaman Nabi Muhammad Shallallahu ‘alaihi wa sallam. Pada jenjang ini penyandaran pada hafalan lebih banyak daripada penyandaran pada tulisan karena hafalan para Sahabat Radhiyallahu ‘anhum sangat kuat dan cepat di samping sedikitnya orang yang bisa baca tulis dan sarananya. Oleh karena itu siapa saja dari kalangan

Sejarah Penulisan Al Quran – Jejak Sejarah Penulisan Al Quran – Penulisan Al Quran dan Pengumpulanya – Sejarah Pembukuan Al Quran Read More »

Scroll to Top
Open chat
Assalmualaikum wr. wb.
Ada yang bisa kami bantu?